Manajemen Karir


 Struktur buku yang disusun ini disesuaikan dengan rencana pembelajaran semester ( RPS ) dan Silabus yang telah disusun oleh tim di Program Studi maNajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Darmajaya. Disusun sebanyak 12 Bab yang saling berhubungan satu sama lain, dengan mengedepankan kompetensi-kompetensi yang harus dikuasai oleh mahasiswa sesuai dengan materi yang disajikan di tiap Bab-nya. Mahasiswa dapat mempelajari buku ini disesuaikan dengan materi ajar yang disampaikan oleh dosen Manajemen Karier di dalam kelas.

Post a Comment

أحدث أقدم