DESAIN GRAFIS ANTARMUKA

 


Buku Desain Grafis Antarmuka ini diharapkan dapat membantu mahasiswa dalam mengikuti Mata kuliah Desain Grafis Antarmuka, buku yang berisi banyak tentang bagaimana berinteraksi dengan computer, estetika penggunaan computer, penggunaan warna dan stasiun kerja computer. Isi dari Buku Desain Grafis Antarmuka ini membahas beberapa pokok bahasan, faktor manusia, Perancangan, Desain Grafis dan mengenal UI / UX. Penulisan pada buku ini tidak perlu panjang lebar tetapi langsung kepada pokok pembahasan sehinggga mahasiswa dapat dengan jelas menangkap materi yang disajikan. Karna materi ini tidak ada praktikumnya, maka diharapkan mahasiswa dapat dengan kreatif mencoba dengan laptop atau Personal Computer (PC) masing masing untuk mencoba materi yang dapat dipraktekkan secara mandiri. 

Post a Comment

Previous Post Next Post